Mimpi merekam ular pyton/ sanca yang gede nih.. coba cari artinya yuuk...
Mimpi melihat ular adalah pertanda mimpi yang memiliki banyak arti. Perlu kita ketahui bahwa ular dalam mimpi ini ialah jenis ular apa, karena banyak yang menganggap setiap ular yang kita temui dalam mimpi memiliki arti yang berbeda, bisa positif bisa juga negatif. Banyak juga yang beranggapan bahwa mimpi bertemu ular akan membawa banyak rezeki. Namun semua kembali lagi pada kepercayaan kita masing-masing, yang meyakini arti mimpi tersebut. Bisa saja mimpi bertemu ular memiliki makna dan maksud lain yang berhubungan dengan hidup kita.
Arti mimpi bertemu ular memiliki makna mimpi yang positif. Ular memang binatang yang termasuk jarang ditemui. Pada mimpi bertemu ular bisa berarti bahwa kita akan bertemu dengan jodoh kita. Namun, kita juga-harus hati-hati karena tidak selamanya ular yang kita temui jinak, bisa saja kita bertemu ular yang berbisa yang dapat membuat hidup kita mendapatkan kesialan.
Arti mimpi ketemu ular memiliki arti positif bisa juga negatif, tergantung dari pemikiran kita masing-masing. Ular memang binatang yang sulit untuk ditemui, bila ketemu ular mungkin saja anda akan bertemu dengan nasib baik, bisa berhubungan dengan jodoh, karir atau pun hal lain. Semua itu memang tidak lah tepat, apapun yang nantinya terjadi pada hidup kita memang sepenuhnya berasal dari diri kita, bukan dari mimpi.
Arti mimpi melihat ular besar memiliki tafsir mimpi yang beragam. Ular besar bisa mendatangkan bencana atau juga mendatangkan keuntungan. Dalam mimpi bertemu ular besar, kita akan mendapatkan sesuatu perubahan yang besar dalam hidup kita, bisa soal asmara, karir, atau kesehatan. Bisa juga sesuatu yang besar datang adalah hal-hal negatif.
Arti mimpi tentang ular mempunyai makna yang lebih luas. Dalam mimpi ular, tentu banyak sekali yang bisa terjadi, seperti mimpi digigit ular, bertemu ulat, dililit ular semuanya memiliki arti yang berbeda. Jika bermimpi tentang ular, bisa saja anda akan mendapatkan sebuah pekerjaan baru.
0 comments:
Post a Comment